Sejak kecil, Djoko Pitono Hadiputro suka membaca komik wayang dan cerita silat karya Kho Ping Ho. Meski di sisi lain, pria kelahiran 25 Desember 1953 ini juga suka membaca koran,…

Priono Subardan atau sering disapa Priono adalah lelaki yang gemar memelihara anjing sejak kecil. “Saya dari Pabrik Gula Semboro, di perumahan enggak ada teman, ya anjing itu teman saya,” kenangnya…

Senang sekali mendengar Surabaya Post akan terbit lagi. Saya termasuk di antara orang-orang yang akan senantiasa dengan bangga mengatakan, “Saya alumnus Surabaya Post lho.” Memang benar, pencapaian saya saat ini,…

Hernani Sirikit, populer dengan nama Sirikit Syah, adalah perempuan dengan segudang talenta. Jago menulis, baik di bidang jurnalistik maupun sastra, bernyanyi, hingga memainkan gitar. “Sejak di sekolah dasar saya sudah…

Di kalangan wartawan muda Bojonegoro dan Tuban ada guyonan seperti ini, ‘Kalau ketemu Mbah Aguk nggak sungkem ya kuwalat’. Mbah Aguk yang dimaksud, tentu bukan sembarang orang. Dia wartawan senior,…

Jurnalisme tidak akan pernah mati. Melengkapi siklus sosial dengan segenap persoalan-persoalannya, jurnalisme selalu tumbuh dan berkembang mengiringi perubahan jaman. “Kalau ada cerita tentang media ini gulung tikar, media itu bangkrut,…

Sebagai wartawan daerah di Harian Surabaya Post (SP), Budiono Darsono mengaku tidak pernah bertemu dengan Ibu Tuti Azis, Pimpinan Redaksi-nya. Meski begitu, di dua tahun perjalanannya bergabung dengan SP, ia…

Apa kabar, Mas Tom? Sapaan ini berlanjut jawaban hangat, “Baik”. Tetap dengan suara berat namun bersahabat. Mas Tom, panggilan akrab Teguh Wahyu Utomo, adalah awak redaksi Harian Surabaya Post tahun…

Hari beranjak siang. Kesibukan di Kantor Surabaya Post, Jl TAIS Nasution Surabaya makin terasa. Beberapa wartawan asyik berkutat di balik komputer, staf lain pun tak kalah sibuk di belakang meja…